Fakta Dan Sejarah Unik Tentang Captcha

Kali ini ane ada informasi menarik nih yang sayang buat dilewatin!
Informasi mengenai " Fakta Dan Sejarah Unik Mengenai Captcha "
Pada tau kan captcha itu apa?
Pengertian Captcha:
Captcha adalah sebuah teknik untuk menguji respon dan memastikan respon yang diberikan berasal dari manusia dan bukan dari komputer (secara otomatis). Umumnya captcha digunakan sebagai spam filter pada halaman kontak sebuah situs, form-form atau pada situs yang memastikan bahwa pengunjungnya adalah benar manusia.
Sekarang kita akan membahas sejarah dari Captcha itu sendiri... masih ada yang belum tau / bahkan masih bingung ?

Sejarah Mengenai Captcha:
Istilah "CAPTCHA" (berasal dari kata bahasa Inggris "capture" atau menangkap) diciptakan pada tahun 2000 oleh Luis von Ahn, Manuel Blum, Nicholas J. Hopper (semua dari Carnegie Mellon University), dan John Langford (IBM). Istilah ini adalah akronim bahasa Inggris dari "Completely Automated Public Turing test to tell Computers and Humans Apart" (Uji Turing Publik Terotomatisasi Penuh untuk membedakan Komputer dan Manusia). Carnegie Mellon University berupaya mematenkan istilah ini , tapi aplikasi merek dagang mereka dibatalkan pada 21 April 2008.

Bagaimana agan & sista bisa mendapatkan layanan Captcha untuk masing - masing situs pribadi agar menanggulangi spammer?
Cara Mendapatkan Layanan Captcha:
Untuk dapat memiliki captcha pada sebuah situs, dapat dibuat secara independen, dapat juga menggunakan berbagai layanan captcha gratis yang banyak tersedia. Seperti recaptcha, web spam protect, protect web form, free cap dan lainnya.

Atau bisa juga gan melalui situs penyedia script captcha untuk blog ( jika ingin memasangnya di blog kita masing - masing atau web yang diupgrade dari blog ( masih berbasis administrator blogspot )


Spoiler for Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 1:
Open Captcha
Captcha adalah metode yang paling efektif universal saat ini untuk mencegah spam. Sementara layanan seperti akismet dan linksleeve memberikan perlindungan berharga, mereka bergantung pada adopsi luas untuk menjadi sukses.


for Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 2:
Re Captcha
reCAPTCHA adalah layanan gratis yang membantu mencegah penyalahgunaan di situs Anda (seperti spam komentar atau pendaftaran palsu) dengan menggunakan CAPTCHA untuk memastikan bahwa hanya manusia yang melakukan tindakan tersebut.


for Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 3:
Web Spam Protect
Ini adalah script PHP profesional untuk CAPTCHA yang melindungi situs Anda dari spambot.
Anda dapat menyesuaikan:
- Jenis text
- Panjang teks
- Latar Belakang Warna
- Font warna
- Perbatasan warna
- Ukuran gambar
- Font tipe
- Ukuran font

Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 4:
Captcha Code Creator
Captcha Code Creator adalah Script PHP Captcha yang menghasilkan gambar Captcha.
Mudah untuk menginstal pada setiap account web hosting, sangat disesuaikan dan mudah untuk mengkonfigurasi. Anda dapat menentukan ukuran gambar, warna teks dan latar belakang, font yang digunakan, jumlah huruf dan angka ditampilkan, latar belakang, dan banyak lagi.

Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 5:
Captcha Genie
Captcha Genie adalah script software untuk membuat matematika dan kode captcha kata dalam bentuk web. Mudah untuk menginstal dan menyebarkan pada setiap form web, menghentikan semua pengiriman otomatis dan memastikan bahwa hanya manusia yang dapat melakukan itu. Captcha Genie sangat mudah untuk menginstal dan dapat sepenuhnya disesuaikan.
Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 6:
PHP Captcha
Securimage merupakan script PHP open-source gratis CAPTCHA untuk menghasilkan gambar yang kompleks dan kode CAPTCHA untuk melindungi bentuk dari spam dan penyalahgunaan.
Hal ini dapat dengan mudah ditambahkan ke dalam website Anda untuk memberikan perlindungan dari spam bots. Hal ini dapat berjalan pada hampir semua webserver selama Anda memiliki PHP terinstal, dan dukungan GD dalam PHP.

Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 7:
Captcha
CAPTCHA adalah script gratis yang dapat anda gunakan. Mudah untuk menginstal plugin dan kontrol yang tersedia untuk Wordpress, MediaWiki, PHP, ASP.NET, Perl, Python, Java, dan lainnya. reCAPTCHA juga dilengkapi dengan tes audio.

Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 8:
Easy Captcha's
EasyCaptchas adalah cara termudah untuk menambahkan fungsionalitas Captcha ke website Anda. Tidak ada software untuk menginstal Kami melayani gambar captcha dan memvalidasi form input. Captchas sepenuhnya dapat disesuaikan hanya beberapa menit saja.
Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 9:
Hello Captcha
HELLOCAPTCHA mengumumkan generasi baru dari CAPTCHA (wikipedia.org / wiki / CAPTCHA).

Situs Penyedia Script Captcha Untuk Blog 10:
Internet Captcha
Internet Captcha dirancang untuk melindungi forms html Anda dimana pengguna mengirim informasi ke pengguna lain. Sebuah robot dapat secara otomatis mengirim banyak sistem informasi atau dapat mengirimkan spam terus menerus untuk mempublikasikan. Dengan ini hanya manusia yang dapat menyelesaikan kode keamanan captcha dan hanya manusia yang dapat menggunakan halaman web Anda.

Wah banyak juga ya gan teryata pilihan website / situs yang menyediakan layanan Captcha untuk blog / web yang berbasis blogspot.

Ane juga sekedar mau memberitahu untuk yang belum tahu / mengingatkan tentang fungsi - fungsi utama dari si " Captcha " itu sendiri.
Fungsi Utama Captcha:
1. Mencegah comment Spam
pada umumnya Pemilik web/blog/dll tidak hanya ingin komment webnya terlihat bagus dalam penampilan, kuantitas tapi tentu kualitas , tp gak tau kalo adminnya sendiri yang spam

2. Mencegah Spam Bot
Tau sendiri Kan bot tak bisa membaca captcha, karena string string pemrogramannya sudah tetap . tak mungkin capthca yang setiap saat berubah dapat dibaca kecuali kalau bot itu berasal dari engine Blog itu sendiri

3. Mencegah Flood
Siapa Yang Ingin Dia di Flood ? kecuali flood like tp kalau flood kata kata yang tidak pantas banyak lagi siapa yang mau coba ?? (Flood adalah mangirimkan data secara berulang ulang)

4. Melindungi Pendaftaran Email / User (khusus webmail)
Dulu Pernah Kejadian Yahoo dan google diserang semacam robot yang mendaftar email ampe ribuan! kebayang gak? ribuan mail palsu , pasti om google dan mpok yahoo marah

Atau masih ada yang belum tau mengenai tujuan dibuat / diciptakannya Si " Captcha " itu sendiri ?
Tujuan Utama Dibuat / Diciptakannya Captcha:
CAPTCHA digunakan terutamanya untuk mengelakkan perisian automatik (bot) dari melakukan tindakan sama seperti manusia melakukan sign up atau login dan sebagainya. Misalnya ketika sign up untuk akaun e-mel baru, anda akan menemui CAPTCHA di bahagian bawah sign-up, Ini sebenarnya untuk memastikan bahawa form tersebut hanya boleh diisi oleh manusia dan bukannya perisian automatik atau komputer bot. Cuba anda bayangkan adalah mustahil bagi bot untuk meneka tepat CAPTCHA yang dihasilkan. Jika kaedah ini tidak digunakan, maka bertambah banyaklah akaun yang dihasilkan oleh bot.

Fungsi dari Captcha sendiri bisa juga diartikan untuk menguji kebenaran dari suatu jawaban yang soalnya diberikan oleh computer yang berupa angka dan huruf, tujuan chaptcha adalah untuk membedakan apakah jawaban itu dari computer atau dari manusia.

CAPTCHA bisa disebut sebagai uji Turing balik, karena dikelola oleh mesin dan ditujukan untuk manusia, catcha juga berfungsi untuk memfilter dan menyaring dan menolak bentuk kejahatan di dunia maya, terutama dalam proses pengujian terhadap suatu password dan pemfilteran virus dan scam di suatu website, situs atau email.

CATPCHA kadang kala sangat annoying dan mungkin menyebabkan pengguna malas untuk sign up sesuatu form. Jika anda adalah pentadbir/devoloper sistem, maka CAPTCHA mesti digunakan kerana ianya memiliki kemampuan untuk melindungi sistem daripada serangan berbahaya di mana sesetengah hackers/krackers akan cuba mempermainkan sistem anda dengan mencipta perisian atau sebuah aturcara(program) yang boleh sign up secara automatik. Sebagai contoh, penyerang(hackers/krackers) boleh menggunakan software automatik untuk menghasilkan sejumlah kuantiti akaun tertentu malah mungkin jumlah yang infiniti sehingga menyebabkan beban yang sangat tinggi pada pelayan target. Ini secara tidak langsung menurunkan kualiti perkhidmatan sistem tertentu. Hal ini boleh menjejaskan berjuta-juta pengguna yang sah dan permintaan mereka.

Ini juga ada informasi mengenai perancangan sistem Captcha..
Perancangan Sistem Captcha:
Sebenarnya idea CAPTCHA ini diambil dari teori manusia itu sendiri bahawa manusia lebih bijak dari sistem. Hal ini kerana komputer tidak memiliki kemampuan visual yang nyata seperti manusia yang mempunyai pemikiran yang berperasaan. Manusia melihat dan mentafsir melalui perasaan sedangkan komputer tidak. Terdapat pelbagai kaedah yang digunakan oleh pencipta CAPTCHA seperti pengesahan melalui gambar/imej yang kadang kala manusia sendiri sukar untuk mengenalpasti apakah gambar/imej tersenbut (ini sebenarnya menguji respon taksiran manusia dan adalah mustahil komputer mampu mentafsir seperti manusia mentaksir).

Memecahkan Captcha:
Cabaran dalam memecahkan CAPTCHA adalah sangat sukar dalam memastikan komputer mampu untuk memproses maklumat dalam cara yang seakan sama seperti manusia berfikir. Algoritma dengan kecerdasan buatan/Artificial Intelligence(AI) mesti dirancang untuk membuat komputer berfikir seperti manusia ketika berhadapan dengan gambar/imej. Namun saya yakin setiap security yang dibuat pasti ada yang mampu memecahkannya kerana saya selalu berpegang prinsip bahawa tiada satu pun sistem di dunia ini yang perfect yang mampu dilakukan oleh manusia sejagat

Jangan Selalu Berprasangka Buruk Tentang CAPTCHA yah Agan/Sista
Ok sekian dari ane.. mudah - mudahan bermanfaat bagi agan & sista semua :D

Previous
Next Post »

14 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
28 May 2014 at 03:35 delete

Kode yang selalu bikin mau nagis ketika slah memasukan berulang ulang

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
28 May 2014 at 03:41 delete

Sebanding Dengan Fungsinya

Reply
avatar
Bayu Kuncoro
AUTHOR
28 May 2014 at 15:25 delete

dulu sempet dilema sama captcha, pada satu sisi captcha berfungsi meminimalisir spam, disisi lain juga ga nyaman kalo kita ngisi captcha, alhasil saya ga masang captcha di blog soalnya biar pengunjung tidak perlu merasakan apa yang saya rasakan saat mengisi captcha

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
28 May 2014 at 16:25 delete

wah sejara captcha
gitu yah gan ane baru tahu ternyata ada nya captcha buat gitu yah
ane sekarang paham

Reply
avatar
aanto228
AUTHOR
28 May 2014 at 16:26 delete

tapi kadang2 capta bikin bt tuh kalau susah kodenya -_- :p

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
28 May 2014 at 18:40 delete

sangat bermanfaat gan artikelnya (y)

Reply
avatar
Donny
AUTHOR
28 May 2014 at 18:41 delete

Baru tau ane kalau ada sejarah cptcha, selama ini ane cuma tau buat spam filter doang :D

Reply
avatar
IRVAN EFENDI
AUTHOR
28 May 2014 at 18:49 delete

owh jadi gtu ya sejarah nya sob,..
nice post

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
28 May 2014 at 19:42 delete

sangat bermanfaat gan, terima kasih untuk postingan tentang pengertian Captcha

Reply
avatar
Febrian
AUTHOR
28 May 2014 at 20:51 delete

ini to sejarahnya.. penting nih

Reply
avatar
Anonymous
AUTHOR
29 May 2014 at 00:06 delete

oh jadi gitu ya sejarahnya jadi tw
thanks for share

Reply
avatar
dzulkifli
AUTHOR
29 May 2014 at 00:33 delete

makasih sejarah nya , ane jadi tau..
kadang kadang chapta mbuat ane jengkel :-D

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
30 May 2014 at 03:11 delete

:) sekarang saya lebih tahu akan sejarahnya.

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
7 June 2014 at 20:54 delete

Paling Ga Demen Sama Capta Capta :v

Reply
avatar

Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau titip link, akan dimasukan ke folder SPAM.
ConversionConversion EmoticonEmoticon